FaktualNews.co

Tips Mengurangi Rasa Panas di Tangan karena Cabai

Kuliner     Dibaca : 1243 kali Penulis:
Tips Mengurangi Rasa Panas di Tangan karena Cabai
Ilustrasi. (Istimewa)

FaktualNews.co – Jika Anda suka makan pedas, pasti sering mengalami tangan jadi panas dan pedas saat memasak serta mengiris cabai.

Nah, untuk yang suka banget mengolah cabai di dapur, berikut ini ada satu tips yang bisa dicoba untuk mengurangi rasa panas di tangan. Caranya super mudah dan hanya butuh bahan dapur saja, melansir Fimela.com.

Yang dibutuhkan ternyata adalah susu atau yogurt. Cabai memiliki kandungan vitamin C yang lebih besar dibandingkan jeruk. Kadar asam padai cabai pun lumayan tinggi. Susu dan yogurt ini sangat efektif dalam menetralkan kadar asam dan pedas dari kandungan cabai.

Caranya cukup mudah. Tinggal oleskan saja susu atau yogurt pada tangan yang terasa panas atau pedas. Dalam hitungan beberapa menit saja rasa pedas ini akan hilang dari tanganmu.

Nah, semoga tips ini bermanfaat ya. Nggak perlu takut lagi untuk mengolah sendiri berbagai masakan pedas di rumah. Selamat mencoba!

Baca berita menarik lainnya hasil liputan
Editor
S. Ipul
Sumber
Fimela